Kamis, 08 November 2012

Pengertian dan Tujuan Pemasaran





Pengertian pemasaran
            Untuk sekian lama,pengertian pemasaran sering diartikan dengan penjualan.pengertian pemasaran sebenarnya lebih luas dari kegiatan penjualan.bahkan sebaliknya,penjualan adalah sebagian kegiatan dari pemasaran.
            Tujuannya bukanlah sederhana dan sepihak ( untuk kepuasan konsumen saja ). Tetapi tujuan sebenarnya adalah demi kepentingan perusahaan juga.konsumen yang puas karna kebutuhannya terpenuhi akan merupakan pelanggan yang menguntungkan bagi perusahaan.Dengan kata lain,tujuan perusahaan akan dicapai melalui pencapaian tujuan konsumen. Pemasaran juga bukan monopoli kegiatan bisnis yang mendasar terhadap keuntungan saja.Individual atau organisasi nonprofitpun perlu melakukan kegiatan pemasaran untuk pencapaian tujuannya.
Unsur pokok dalam kegiatan pemasaran :

            1.Pemasar
                        Adalah organisasi perusahaan atau perseorangan yang mempunyai tujuan tertentu bagi organisasi ataupun pribadinya.
            2. Barang dan Jasa    
                        Apapun bentuk sesuatu yang ditawarkan produsen untuk pemenuhan kebutuhan dan keinginan konsumen. Barang dapat bersifat konkret,tidak konkret (jasa) atau kombinasinya.
            3. Pasar
                        Konsumen pribadi atau organisasi perusahaan yang mempunyai kebutuhan dan keinginan yang berwujud sebagai permintaan terhadap barang atau jasa.
            4.proses pertukaran
                        Kegiatan dua pihak yang masing-masing memerlukan sesuatu milik pihak yang lain sebagai usaha untuk pemenuhan kebutuhan dan keinginan masing-masing.pertukaran ini dapat dilakukan secara barter atau transaksi penjualan dengan syarat-syarat yang telah disepakati secara layak oleh kedua belah pihak.


Pengertian dan konsep pemasaran

Pengertian pemasaran
            Untuk sekian lama,pengertian pemasaran sering diartikan dengan penjualan.pengertian pemasaran sebenarnya lebih luas dari kegiatan penjualan.bahkan sebaliknya,penjualan adalah sebagian kegiatan dari pemasaran.
            Tujuannya bukanlah sederhana dan sepihak ( untuk kepuasan konsumen saja ). Tetapi tujuan sebenarnya adalah demi kepentingan perusahaan juga.konsumen yang puas karna kebutuhannya terpenuhi akan merupakan pelanggan yang menguntungkan bagi perusahaan.Dengan kata lain,tujuan perusahaan akan dicapai melalui pencapaian tujuan konsumen. Pemasaran juga bukan monopoli kegiatan bisnis yang mendasar terhadap keuntungan saja.Individual atau organisasi nonprofitpun perlu melakukan kegiatan pemasaran untuk pencapaian tujuannya.
Unsur pokok dalam kegiatan pemasaran :

            1.Pemasar
                        Adalah organisasi perusahaan atau perseorangan yang mempunyai tujuan tertentu bagi organisasi ataupun pribadinya.
            2. Barang dan Jasa    
                        Apapun bentuk sesuatu yang ditawarkan produsen untuk pemenuhan kebutuhan dan keinginan konsumen. Barang dapat bersifat konkret,tidak konkret (jasa) atau kombinasinya.
            3. Pasar
                        Konsumen pribadi atau organisasi perusahaan yang mempunyai kebutuhan dan keinginan yang berwujud sebagai permintaan terhadap barang atau jasa.
            4.proses pertukaran
                        Kegiatan dua pihak yang masing-masing memerlukan sesuatu milik pihak yang lain sebagai usaha untuk pemenuhan kebutuhan dan keinginan masing-masing.pertukaran ini dapat dilakukan secara barter atau transaksi penjualan dengan syarat-syarat yang telah disepakati secara layak oleh kedua belah pihak.


3 komentar: